Home / PERSIS SOLO

Selasa, 31 Agustus 2010 - 09:19 WIB

Jokowi, Dana Untuk PERSIS kemungkinan Ada

Kabar menggembirakan nampaknya mulai menghinggapi Laskar Sambernyawa karena kemungkinan Pemkot Solo sebagai pemilik Persis Solo, kemungkinan musim depan akan memberikan dana untuk Persis Solo.

Masalah utama yang membuat Persis Solo menjadi terpuruk prestasinya musim lalu nampaknya mendapat perhatian dari orang nomor satu di kota Solo untuk membantu Bond Kebanggaan Kota Solo ini.

”Namun kita lihat dulu kondisi APBDnya. Dana APBD tahun depan yang diberikan untuk membiaya Persis kemungkinan ada. Untuk alokasi besarnya belum bisa dipastikan, karena hal ini harus dirembug dulu,” tutur Walikota Solo, Joko Widodo (espos)

Jokowi sendiri berpendapat bahwa pada prinsipnya Kota Solo setidaknya harus memiliki tim yang berkompetisi di skala nasional.(pasnet/espos)

Share :

Baca Juga

PERSIS SOLO

Hanya Laku Rp. 153 Juta, Penjualan Tiket Tidak Maksimal

PERSIS SOLO

SATU GOL PERSIS SOLO DISAWER Rp. 100 RIBU

PERSIS SOLO

Solo Siap Bentuk Asosiasi Sepak Bola Indonesia

PERSIS SOLO

Cidera Hamstring, Ferryanto Harus Istirahat 10 Hari

PERSIS SOLO

47 Pemain Di Panggil Ikuti Seleksi Awal Persis Solo

PERSIS SOLO

Pak Gie, Pasoepati Harus Santun Di Semarang

PERSIS SOLO

DPP Pasoepati Adakan Koordinasi

PERSIS SOLO

Gaji Macet, Ruhban : Seharusnya Tak Ikut Kompetisi