Home / Statistik Persis Solo / PERSIS SOLO

Senin, 18 Juli 2022 - 10:43 WIB

TUJUH LAGA PRA MUSIM, PERSIS HANYA MAMPU DUA KALI MENANG

Persis Solo mendapatkan hasil yang kurang memuaskan selama melakoni pra musim kompetisi Liga 1 2022. Bahkan, dari enam kali laga dengan kehadiran penonton itu, Laskar Sambernyawa hanya mampu menorehkan sekali kemenangan, yakni saat melawat ke kandang Persebaya Surabaya.

Dari enam laga pra-musim yang dilakoninya, hanya satu nama penyerang yang mencatatkan dirinya di papan skor, yakni Samsul Arif, ketika mencetak brace ke gawang Persebaya Surabaya.

Baca Juga   SOLO BISA DICORET DARI VENUE PIALA DUNIA U-20 ANDAI ADA KERUSUHAN SUPORTER

Satu laga pra musim tanpa kehadiran penonton berhasil ditutup dengan kemenangan melalui dua gol Alexis Messidoro, yakni saat menghadapi Putra Delta Sidoarjo.

Pelatih Persis Solo, Jackse Tiago, benar-benar harus bekerja ekstra keras memperbaiki performa timnya menjelang laga perdana Liga 1 menghadapi Dewa United yang dijadwalkan digelar pada Senin (25/7) sore.

Baca Juga   EDUARDO KUNDE, SOLUSI KENDALA BAHASA DI TIM PERSIS SOLO

Statistik pra-musim Persis Solo
vs Persebaya Surabaya 2-1 (Samsul Arif)
vs PSS Sleman 0-0
vs PSIS Semarang 1-2 (Fabiano)
vs Dewa United 1-1 (Fabiano)
vs Persita Tangerang 0-1
vs Putra Delta Sidoarjo 2-0 (Alexis)
vs Persik Kediri 1-1 (Jaime Xavier)

Pencetak gol persis solo di laga pra-musim
2 Samsul Arif
2 Alexis Messidoro
2 Fabiano
1 Jaime Xavier

Share :

Baca Juga

PERSIS SOLO

[Galeri Foto] Launching Team dan Jersey Persis Solo

PERSIS SOLO

Bawa 19 Pemain, Laskar Sambernyawa Mencoba Bangkit di Karawang

PERSIS SOLO

Senin, Persis Solo Jalani Latihan Fisik

PERSIS SOLO

Evaluasi Sebelum Tandang ke Purbalingga

Artikel Pembaca

Menilik Peluang Aris Budi Bertahan di Persis Solo

PERSIS SOLO

Sponsor Besar Datang, Alap – Alap Sambernyawa Siap Terbang

PERSIS SOLO

1 POIN DARI BLITAR YANG DAPAT MENAIKAN PERCAYA DIRI PERSIS SOLO

PERSIS SOLO

Ndubuisi Bermain Sebagai Striker