Home / PERSIS SOLO

Jumat, 24 Februari 2017 - 08:06 WIB

Yudi Suryata Masih Berburu Penyerang

Pelatih Persis Solo, Yudi Suryata mengindikasikan akan berburu penyerang anyar untuk mempertajam lini depan timnya. Hal tersebut diungkapkan Yudi usai mengevaluasi hasil laga uji coba menghadapi Persijap Jepara, Rabu (22/2/2017) sore di Stadion Manahan.

Secara tim, Yudi mengaku masih bisa memamklumi permainan timnya yang masih kaku karena baru pertama kali melakoni uji coba. Namun, eks pelatih Deltras Sidoarjo tersebut mengultimatum pemainnya agar segera memperbaiki performanya.

Baca Juga   Skuad Persis Solo Genap 21 Pemain

“Hasil kemarin menjadi evaluasi total untuk tim, nanti akan saya lakukan promosi dan degradasi pemain di tiap grade, “ujar Yudi Suryata.

Baca Juga   Aji Santoso Resmi Latih Arema FC, Batal Jadi Direktur Teknis Persis Solo

Terkait penambahan pemain, dirinya mengaku masih mencari sejumlah pemain di beberapa posisi. namun posisi penyerang menjadi titik yang menjadi opsi pertamanya.

“Untuk penambahan pemain, Striker yang paling kami cari,”tandas Yudi.

Share :

Baca Juga

PERSIS SOLO

Usai Gelar Kongres, Berikut Ini Harapan Pasoepati

PERSIS SOLO

Pasoepati Segera Gelar KLB

PERSIS SOLO

Widyantoro: Penampilan Pemain Muda Persis Solo, Luar Biasa!

PERSIS SOLO

Persis Kembali Takluk di Stadion Manahan

PERSIS SOLO

PPSM vs Persis Solo: Jangan Remehkan Pemain Muda Persis Solo!

PERSIS SOLO

22 Pemain Resmi Teken Kontrak

PERSIS SOLO

Tanpa Sejumlah Pemain Inti, Persis Solo Bawa 17 Pemain ke Madiun

PERSIS SOLO

Persis Solo vs Persibangga Purbalingga: Main Tanpa Beban, Semangat 45