Home / PERSIS SOLO

Kamis, 13 Agustus 2015 - 09:47 WIB

Piala Kemerdekaan, Pembukaan Digelar di Serang

Keinginan pengurus Persis Solo untuk menjadi tuan rumah partai pembukaan Piala Kemerdekaan 2015 akhirnya harus kandas usai panitia hajatan yang digelar oleh Tim Transisi tersebut lebih memilih Stadion Maulana Yusuf di Kabupaten Serang, Banten.

Kehadiran Presiden Joko Widodo yang akan membuka turnamen menjadi alasan terkuat panitia menjatuhkan pilihan ke masrkas klub Perserang tersebut.

Baca Juga   Widyantoro: Tidak Ada Pemain Terlambat Latihan!

“Mengingat padatnya acara Presiden di Jakarta, maka dipilih tempat [upacara pembukaan] yang paling dekat. Maka diputuskan laga pembukaan digelar di Serang,” ujar Cheppy T Wartono, anggota Pokja Tim Transisi, seperti dikutip dari laman websites solopos.

Baca Juga   [ARTIKEL PEMBACA] PERSIB BANDUNG DOMINASI KEMENANGAN SAAT BERTEMU PERSIS SOLO

Dalam turnamen yang menyediakan hadiah lebih dari Rp. 3,5 M tersebut, Persis Solo akan menjamu PPSM Magelang pada hari Sabtu (15/8/2015) sore di Stadion Manahan Solo.

Share :

Baca Juga

PERSIS SOLO

Ferry Anto, Mengadu Nasib Di PSS Sleman

PERSIS SOLO

Preview Pertandingan PERSIS Vs PERSIKAB

PERSIS SOLO

Temui Kata Sepakat, Lima Pemain Segera Tanda Tangani Kontrak

PERSIS SOLO

Bursa Pelatih Persis Solo, Wiwid Resmi Ajukan Lamaran

PERSIS SOLO

Manajemen Siapkan Laga Perpisahan Untuk Ferryanto

PERSIS SOLO

Jika Dimainkan, Orock Siap Buktikan Ketajamannya

PERSIS SOLO

Wacana Pembentukan Solo FC

PERSIS SOLO

Yunet Hardiyanto Siap Berbaju Timnas