Home / PERSIS SOLO

Senin, 14 November 2011 - 09:35 WIB

Sore Ini Pemain Kembali Berlatih

Setelah mendapatkan istirahat selama sehari, para pemain Persis Solo di jadwalkan akan kembali menjalani rutinitas latihan pada senin (14/11) sore ini.

Seperti di tuturkan kapten Persis Solo musim lalu, Haryadi. “Kemarin kita libur sehari, namun sore (14/11) ini kita sudah mulai berlatih kembali” ungkap Haryadi.

Kondisi fisik pemain Persis Solo menjadi perhatian Bang Jun menyusul hasil tes fisik yang di lakukan beberapa hari lalu. Bang Jun menilai kondisi fisik para pemainya masih jauh dari harapan.

Untuk itu bang Jun masih akan terus memperbaiki kondisi fisik pemainnya menjelang bergulirnya kompetisi Divisi Utama pada desember mendatang. (pasnet)

Share :

Baca Juga

PERSIS SOLO

Persis Solo Ungguli Persiku di Babak Pertama

PERSIS SOLO

Persis Alami Kekalahan Pertama di Nganjuk

PERSIS SOLO

Persis Terus Kejar ITC Dua Pemain Asingnya

PERSIS SOLO

Pelaksanaan LPI Terancam?

PERSIS SOLO

Persis vs Persela, Penjualan Tiket Capai 234 Juta

PERSIS SOLO

[Galeri Foto] Aksi Pasoepati 4 September 2013

PERSIS SOLO

Tiket Uji Coba Timnas Bisa Di Pesan Di Loket Stadion Sriwedari

PERSIS SOLO

Persis Siap Undang Pemain Untuk Seleksi