Home / PERSIS SOLO

Jumat, 17 Desember 2010 - 19:44 WIB

Persis Jr Semakin Kompak Jelang Kompetisi

Pertandingan pembuka Piala Suratin zona Jawa II antara Persis Jr melawan Villa 2000 Jr semakin dekat. Punggawa muda Persis Jr mulai hari ini telah mejalani training centre yang dipusatkan di hotel Wismantara Punggawan, Surakarta.

Kekompakan Persis Jr dibutuhkan untuk lolos zona Nasional (Foto : Babhe)

Sudah kali kedua Laskar Sambernyawa muda menjalani TC di hotel yang sama untuk memupuk kekompakan dan kerjasama antar pemain dan pelatih. Menurut kapten Persis Jr, Agbar Ryansah, dirinya dan teman-temannya sampai saat ini semakin solid menjaga kekompakan dalam setiap latihan.

“saat ini kami semakin kompak saja mas, dan kami berharap TC ini tidak menjadi yang terakhir bagi kami. Kami harus memenangkan pertandingan besok” tegas Agbar.

Dalam menghadapi pertandingan nanti, Dedi Cahyo Cs mengharapkan Pasoepati untuk selalu mendukung Laskar sambernyawa dalam setiap pertandingan. Lolos ke zona Nasional dan menjadi juara Piala Suratin menjadi harapan mereka. (AK)

Share :

Baca Juga

PERSIS SOLO

Piala Kemerdekaan, Pembukaan Digelar di Serang

PERSIS SOLO

PERSIS SOLO VS MARTAPURA FC, SAATNYA ALAP-ALAP SAMBERNYAWA MENANG DAN TERBANG

PERSIS SOLO

Kamis, Widyantoro Mulai Tangani Persis Solo

PERSIS SOLO

Tiga Laga Tersisa, Persis Menghitung Peluang

PERSIS SOLO

Andrid Wibawa Bertahan di Persis Solo

PERSIS SOLO

PERSIS SOLO SEGERA PUNYA MEGA STORE

PERSIS SOLO

SEMI FINAL PIALA PRESIDEN 2024: AROMA KEMENANGAN UNTUK PERSIS SOLO

PERSIS SOLO

Affan Lubis, Jenderal Lini Tengah Persis Solo