Home / PERSIS SOLO

Senin, 8 November 2010 - 11:36 WIB

Permainan Persis Solo Mulai Membaik

Pasukan muda persis solo mulai menunjukan grafik permainan yang lebih baik. meskipun kalah dari tuan rumah PSIS Semarang minggu sore (7/11) di stadion jatidiri, namun anak asuhan inyong sudah melakukan cara bertahan yang baik.

Gol dari herri siswanto pada menit ke 65 membuat PSIS Semarang berhasil memenangkan laga ujicoba tersebut. Meskipun kalah, namun secara umum para pemain memperlihatkan permainan yang baik. seperti di beberkan sekretaris umum Persis Solo, Sapto JP, kepada redaksi kemaren sore.

” Persis solo bermain baik, meskipun kalah namun permainan sudah menunjukan perbaikan” jelas sapto JP.

Share :

Baca Juga

PERSIS SOLO

Nnana Onana Antusias Kembali ke Solo

PERSIS SOLO

Gol Yanuar Bawa Persis Solo Tundukan Mahesa Jenar

PERSIS SOLO

Musim Depan, Pasoepati Jadi Sponsor Persis Solo

PERSIS SOLO

Ferryanto, Kapten Baru Persis Solo

PERSIS SOLO

Laga Tandang, Harus Siap Fisik dan Mental

PERSIS SOLO

PERSIS Mulai Proses Seleksi Pemain

PERSIS SOLO

Ferryanto dan Tinton Bawa Persis Solo ungguli Persitema di Babak Pertama

PERSIS SOLO

Persis Hadapi Karanganyar Selection