Home / PERSIS SOLO

Minggu, 17 November 2013 - 22:42 WIB

[Galeri Foto] Aksi Damai Pasoepati : Rindu Persis Solo

17

Suporter Persis Solo, Pasoepati melakukan aksi damai bertajuk “Rindu Persis Solo” yang berkumpul di Stadion R. Maladi Sriwedari Solo pada Minggu (17/11) sore pada jam 15:00 WIB. Pasoepati yang datang mencapai ratusan orang dari berbagai suku dan korwil. Sebelum dimulai, Pasoepati menyempatkan untuk membubuhkan tanda tangan diatas kain putih, lalu dilanjutkan memasuki Stadion Sriwedari untuk berkumpul dan bernyanyi bersama, serta ada orasi dari Ginda Ferrachtriawan selaku Wakil Presiden Pasoepati. Setelah berkumpul di Stadion Sriwedari, rombongan Pasoepati mulai berjalan kaki menuju Loji Gandrung. Walaupun kondisi didepan Loji Gandrung sempat diguyur hujan, namun aksi damai ini terus berjalan secara kondusif hingga usai. Aksi ini ditanggapi oleh FX Hadi Rudyatmo selaku Walikota Solo yang bersedia untuk menemui ratusan Pasoepati yang berkumpul didepan Loji Gandrung.

Untuk lebih lanjut, kami tampilkan beberapa momen yang dapat kami dokumentasikan melalui media foto.

Share :

Baca Juga

PERSIS SOLO

Buah Cinta Pasoepati Untuk Persis Solo

PERSIS SOLO

Pasoepati Serahkan Hasil S.O.P ke Pemain

PERSIS SOLO

Hadapi PPSM dan Persinga, Jadwal Latihan Fisik Mundur

PERSIS SOLO

Enam Pemain Asing Ikuti Seleksi Persis Solo

PERSIS SOLO

ABDUH LESTALUHU RESMI DIREKRUT PERSIS SOLO

PERSIS SOLO

Jelang Rematch, Rohmad Sabani Jatuh Sakit

PERSIS SOLO

Sulit Cari Lapangan, Latihan Persis Solo Terganggu

PERSIS SOLO

Gol De Porras Bawa Persija IPL Ungguli Persis Di Babak Pertama