Home / PERSIS SOLO

Senin, 28 September 2020 - 10:29 WIB

DATANG ATAU TIDAK, SENIN KITA MULAI MASUK PROGRAM LATIHAN

Pelatih Persis Solo, Salahudin, menegaskan dirinya akan memulai program latihannya mulai Senin (28/9/2020) pagi. Hal tersebut diungkapkannya usai menemani anak asuhnya melakoni latihan bersama klub AT Farmasi di Lapangan Banyuanyar, Minggu (27/9/2020) pagi.

Saaat menghadapi AT Farmasi, Salahudin tidak leluasa memainkan para pemainnya karena banyak yang belum bergabung bersama tim. Tercatat hanya 9 pemain dan 3 penjaga gawang yang hadir di lapangan, Persis Solo pun akhirnya memainkan dua pemain juniornya untuk melengkapi tim.

Baca Juga   BESOK, PERSIS SOLO MULAI GELAR LATIHAN

Bahkan, Ali BUdi Raharjo yang notabennya seorang penjaga gawang akhirnya harus bermain sebagai stooper setelah Susanto dan Bruno ditarik keluar karena mengalami masalah di engkelnya.

Baca Juga   JERSEY ANYAR PERSIS SOLO, SIMPEL DAN ELEGAN

Usai pertandingan, Salahudin mengaku tidak memasang target apapun dalam latihan bersama AT Farmasi.

“Ini cuma untuk menjaga fisik saja, kita latihan dalam bentuk game dengan klub internal,”terang Salahudin.

“Minggu malam akan datang rombongan pemain, namun datang tidak datang kita mulai masuk program latihan hari senin karena waktu sudah semakin mepet,”lanjutnya.

Share :

Baca Juga

Galeri Foto Pertandingan

[Galeri Foto] Persis Solo vs Persitema Temanggung

PERSIS SOLO

Persis Vs Persija IPL, Saling Pasang Target Menang

PERSIS SOLO

Robbi Fajar Diminati PSIS

Uji Coba

Persis vs Persela, Uji Ketahanan Fisik Pemain

PERSIS SOLO

PERSIS SOLO DITANTANG BALI UNITED, SAMA-SAMA MENCETAK SEJARAH BARU

PERSIS SOLO

LAWAN SRAGEN UNITED, PEMAIN PERSIS SOLO HARUS FOKUS

PERSIS SOLO

Persis Solo Ganyang Tim UiTM Malaysia

PERSIS SOLO

Ferryanto dan Tinton Bawa Persis Solo ungguli Persitema di Babak Pertama