Home / PERSIS SOLO

Jumat, 11 Maret 2011 - 07:49 WIB

Pasoepati Tour De Magelang

DPP Pasoepati melalui Menteri Luar negeri,  Gatot Seto, mengadakan Tour De Magelang guna mendukung Persis Solo yang akan bertanding menghadapi tuan rumah PPSM Sakti Magelang minggu (13/3) di Magelang.

Pendaftaran di buka mulai hari ini, berikut informasi yang di dapat redaksi :

– Biaya pendaftarana Rp. 50.000,-
– Fasilitas Transport dan tiket pertandingan
– Pendaftaran di pintu masuk selatan stadion Manahan Solo
– Contact Person pendaftaran Dani 081804559440 atau geyong 085727239344

Share :

Baca Juga

PERSIS SOLO

Lelang Original Jersey Persis Solo

PERSIS SOLO

Ulang Tahun Persis di Tengah Situasi Keprihatinan

PERSIS SOLO

Definisi Klub Sepakbola Profesional

PERSIS SOLO

PERSIS SOLO DAPATKAN PELATIH FISIK BALI UNITED

PERSIS SOLO

Persis Solo vs Persiku, Tutup Putaran Pertama Dengan Kemenangan

PERSIS SOLO

PERSIS Bertekad Lanjutkan Kompetisi

PERSIS SOLO

Tiga Pemain Dicoret, Berikut Ini Alasannya

PERSIS SOLO

DIBIDIK PSIS SEMARANG, KEMANA TEGAR PANGESTU BERLABUH MUSIM INI?